Kekeliruan Sugesti Berhenti Merokok

Sudah banyak sekali tulisan mengenai bahaya merokok, tapi hal tersebut tidak mempengaruhi perokok untuk berhenti. Sebagian besar perokok yang berusia diatas 21 tahun pasti sudah mengetahui bahayanya. Perokok yang memang secara sadar ingin mengkonsumsi rokok tidak bisa dipaksakan untuk berhenti oleh siapapun. Bila kita melihat dari sudut pandang perokok, memaksa mereka untuk tidak mengkonsumsi rokok bisa disebut dengan pelanggaran HAM. Maka dari itu, kita tidak bisa berbuat apapun bagi perokok tersebut selama mereka tetap menjaga hak orang lain untuk mendapatkan udara yang bebas tanpa asap rokok.

Read More »